Tahun 2005 merupakan pertama kalinya saya mengirimkan naskah novel ke penerbit. Naskah berjudul News itu saya ikutkan dalam Lomba Novel Remaja Islami yang diadakan oleh Penerbit Mizan.
Dalam
lomba tersebut saya menjadi Juara Harapan 3. Novel itu sendiri terbit tahun
2008 dengan judul Menjemput Risalah-Mu.
Dari
situ jalan saya untuk menerbitkan buku terbuka lebar. Termasuk membukukan
cerpen-cerpen saya yang sudah terlebih dahulu dimuat di berbagai majalah remaja
nasional.
Buku yang Sudah Terbit
Berikut
ini buku-buku saya yang sudah terbit di berbagai penerbit sejak tahun
2006.
Novel dan Kumpulan Cerpen Remaja
- Novel
Bukan Jilbab Semusim. Penerbit Tiga
Serangkai, 2006.
- Kumpulan
cerpen Please Don’t Go. Penerbit Cinta
– Mizan, 2006.
- Novel
Masih Ada Hati Bicara. Penerbit Gema
Insani Press, 2006.
- Novel The Boarding #1: Please, Deh. Penerbit Gema Insani Press, 2006.
- Novel Menjemput
Risalah-Mu. Penerbit
Mizania, 2008.
- Novel Bodyguard Bawel. Penerbit Gramedia Pustaka Utama, 2009.
- Novel Foolove. Penerbit Lingkar Pena Publishing House, 2011.
- Novel Smile…. Aku Naksir Kamu. Penerbit Andi, 2011.
- Kumpulan cerita. Kayla Twitter Kemping. Penerbit Elex Media Komputindo, 2013.
- Kumpulan cerpen. Siapa Mau Jadi Pacarku. Penerbit Andi, 2013.
- Kumpulan cerita Genk Kompor 1. Penerbit Elex Media Komputindo, 2013*
- Kumpulan cerita Genk Kompor 2. Penerbit Elex Media Komputindo, 2014*
- Novel It’s Not A Dream. Penerbit Elex Media Komputindo, 2014.
- Novel Dimensi. Duet dengan Rassa Shienta. Penerbit Elex Media Komputindo, 2014.
- Novel Limit. Penerbit Ice Cube Kepustakaan Populer
Gramedia, 2014.
- Novel The Boarding. Penerbit Elex Media Komputindo, 2015.
- Kumpulan cerita Genk Kompor 3. Penerbit Elex Media Komputindo, 2015*
- Novel Ailurofil. Penerbit Gramedia Pustaka Utama, 2016.
Sebelum
dibukukan, Genk Kompor dimuat secara bersambung di majalah Story Teenlit
Magazine. Saya tulis bersama lima orang sahabat, yaitu Nando, Adnan Buchori,
Reni Erina, dan Sandi Situmorang.
Buku Anak
- Novel Rahasia Pastel
Istimewa.
Penerbit Andi, 2012.
- Kumpulan cerpen The Shy. Penerbit Anak Kita (Agromedia), 2014.
- Kumpulan cerpen Cermin. Penerbit Anak Kita (Agromedia), 2014.
- Kumpulan cerpen Princess Academy:
Jurit Malam. Penerbit
Muffin Graphics, 2016.
- Buku
anak islami. 101 Kebiasaan Hebat Anak
Muslim. Penerbit
Quanta Kids (2017).
- Boardbook Aku Sayang Ibu. Penerbit Dar! Mizan, 2017.
- Boardbook Aku Sayang Ayah. Penerbit Dar! Mizan, 2017.
- Boardbook Aku Sayang Kakak. Penerbit Dar! Mizan, 2017.
- Boardbook Aku Sayang Adik. Penerbit Dar! Mizan, 2017.
- Boardbook Aku Sayang Kakek. Penerbit Dar! Mizan, 2017.
- Boardbook Aku Sayang Nenek. Penerbit Dar! Mizan, 2017.
- Boardbook Aku Sayang Guru. Penerbit Dar! Mizan, 2017.
- Boardbook Aku Sayang Teman. Penerbit Dar! Mizan, 2017.
- Boardbook Aku Sayang Tanaman. Penerbit Dar! Mizan, 2017.
- Boardbook Aku Sayang Binatang. Penerbit Dar! Mizan, 2017.
- Komik 25 Nabi dan Rasul. Penerbit Dar! Mizan, 2017.
- Juz Amma for Kids. Penerbit Noura Books, 2020.
Novel Dewasa
- Novel Men Not Allowed. Penerbit Cinta, Mizan, 2007.
- Novel Kilau Satu Bintang. Penerbit Frenari, 2009.
- Novel The Reunion. Penerbit Andi, 2011.
- Novel Ibuku Tak Menyimpan Surga di Telapak Kakinya. Penerbit Diva Press, 2012.
- Kumpulan cerpen Braga Siang Itu. Penerbit Andi, 2013.
- Novel Bila Mencintaimu
Indah. Penerbit
Quanta Elex Media Komputindo, 2013.
Buku Nonfiksi
- Motivasi remaja. Tajir Selagi Muda. Penerbit Cinta (Mizan), 2006.
- Motivasi bisnis. Dari Do It Menjadi Duit (sebagai co-writer). Penerbit Gramedia
Pustaka Utama, 2009.
- Motivasi remaja. 25 Curhat Calon Penulis Beken. Penerbit Gramedia Pustaka Utama, 2009.
- Parenting. Ordinary Mom. Penerbit Luxima, 2010.
- Parenting. Quantum Reading for Kids. Penerbit Luxima, 2010.
- Pengayaan pendidikan. Belajar Berbangsa. Penerbit JP Books. 2011.
- Pengayaan pendidikan. Dari Hobi Menjadi Prestasi. Penerbit Media Sarana Cerdas, 2011.
- Religi Islam. Keajaiban Cinta Rasul (sebagai co-writer). Indie Pro
Publishing, 2013. Edisi bahasa Melayu diterbitkan oleh Inteam Publishing, Kuala Lumpur, 2014.
Ghostwriter
Selain
menulis buku atas nama sendiri, saya juga menulis buku sebagai ghostwriter.
Tentu saja judul-judulnya tidak dapat saya cantumkan di sini.
Salah
satu etika yang harus dipegang oleh ghostwriter adalah bisa menyimpan rahasia.
Masih
di bidang literasi silakan klik Achievement untuk melihat pencapaian saya dalam
menulis blog dan Editor Buku untuk melihat buku-buku yang saya sunting di
berbagai penerbit.
Kerja Sama
Untuk
menjalin kerja sama di bidang penulisan yang saling menguntungkan, silakan
hubungi saya di email kerjasamatria@gmail.com.
Salam,
Tidak ada komentar
Komentar dimoderasi dulu karena banyak spam. Terima kasih.